Hajat Sekecil Debu Pasti Dikabulkan, Mintalah dengan Amalan Pamungkas Ini Kata Ustadz Khalid Basalamah

- 2 Agustus 2022, 12:35 WIB
Ustaz Khalid Basalamah
Ustaz Khalid Basalamah /Tangkapan layar YouTube/Khalid Basalamah

“Gak seperti itu, kita minta hilangkan haus kita, hal yang sederhana,” lanjut dia.

“Minta supaya baju yang kita mau beli ada sesuai dengan keinginan kita,” sambungnya.

Mintalah hal kecil kepada Allah, semakin kita meminta maka semakin bagus kata Ustadz Khalid Basalamah.

Baca Juga: Tidur Didahului Ucap Wirid Ini 3 Kali, InsyaAllah Esok Hari Rezeki dan Hajat Terkabul Kata Syekh Ali Jaber

“Hal yang kecil sampai hal yang besar minta kepada Allah, makin manja makin bagus,” ujarnya.

Ustadz Khalid Basalamah menyebutkan bahwa dalam hadits Tirmidzi dikatakan bahwa siapa yang tidak memohon kepada Allah maka Allah justru murka kepadanya.

“Hidupkanlah sepertiga malam,” tegas Ustadz Khalid Basalamah.

Ustadz Khalid Basalamah bercerita perihal seseorang yang bertanya kepada Rasulullah.

“Ada seorang sahabat yang pernah bertanya ‘Ya Rasulullah, bagaimana caranya supaya saya ini selalu saja dapatkan apa yang saya inginkan?” ucap Ustadz Khalid Basalamah.

“Kata Nabi SAW, apa engkau lupa apa yang pernah aku ajarkan?” ujarnya.

Halaman:

Editor: Adisumirta

Sumber: TikTok @marihijrahh_


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah