Mimpi Tetaplah Mimpi Janganlah Dibawa ke Dunia Nyata, Begini Cara Menyikapi Mimpi, Menurut Buya Yahya

- 24 Juli 2022, 00:51 WIB
Mimpi Tetaplah Mimpi Janganlah Dibawa ke Dunia Nyata, Begini Cara Menyikapi Mimpi, Menurut Buya Yahya
Mimpi Tetaplah Mimpi Janganlah Dibawa ke Dunia Nyata, Begini Cara Menyikapi Mimpi, Menurut Buya Yahya /Tangkapan Layar Youtube.com/Al-Bahjah TV

PORTAL SULUT – Manusia saat tidur tidak jarang mengalami mimpi, entah mimpi baik maupun mimpi tidak baik.

Gara-gara mimpi manusia dibuat galau, gundah dan khawatir, bahkan gara-gara mimpi manusia terjebak dalam kesesatan.

Berbicara mengenai mimpi, Buya Yahya dalam tausiyahnya pernah memberikan penjelasan terkait seseorang dalam menyikapi mimpi.

Baca Juga: Apakah Setiap Manusia Punya Potensi Untuk Mengenal Allah SWT? Begini Penjelasan Quraish Shihab

Dalam tusiyah tersebut Buya Yahya pernah membahas mengenai ciri-ciri mimpi yang akan menjadi kenyataan.

Buya Yahya megatakan, mimpi adalah mimpi, jangan pernah dirubah atau dihubung-hubungkan dengan kenyataan.

“Jika mimpi itu baik, maka khusnuzonlah kepada Allah, semoga diberikan kebaikan,” ujar Buya Yahya, sebagaimana dilansir Portal Sulut dari kanal YouTube Al-Bahjah TV.

Sebaliknya, kata Buya Yahya, jika mimpi itu tidak baik, maka itu tidak akan membahayakan.

Karena kata Buya Yahya, seburuk-buruknyanya mimpi, apapun itu tetaplah hanya mimpi.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah