Sering Bicara Sendiri, Bisa Jadi Anda Orang Jenius, Ini 10 Ciri Lainnya

- 8 Juli 2022, 14:38 WIB
Ilustrasi - Sering bicara sendiri tak selalu berarti jelek, bisa jadi orang tersebut termasuk jenius. Berikut 10 ciri lainnya.
Ilustrasi - Sering bicara sendiri tak selalu berarti jelek, bisa jadi orang tersebut termasuk jenius. Berikut 10 ciri lainnya. /Pixaby/

Lebih banyak diam daripada berbicara adalah salah satu ciri-ciri yang cukup kentara dari orang yang memiliki IQ tinggi.

Perlu dipahami bahwa orang yang diam bukan berarti dia tidak mengetahui tentang sesuatu.

Terkadang seseorang diam hanya karena untuk menolong kebodohan orang yang banyak bicara.

Baca Juga: 6 Tanaman Hias yang Paling Dicari di Bulan Juni-Juli 2022, Ada yang Dibanderol hingga Jutaan Rupiah

2. Gampang Bosan

Semakin tinggi seseorang maka semakin mudah baginya menangkap suatu konsep yang rumit.

Hal Ini yang menyebabkan orang yang memiliki IQ tinggi cenderung mudah dalam memecahkan masalah, seperti teka-teki atau semacamnya.

Namun ketika suatu hal terasa mudah dan tidak menantang bagi mereka yang memiliki IQ tinggi, menjadikan mereka cepat bosan.

3. Tidak Terkenal

Orang yang memiliki IQ tinggi jumlahnya sedikit, karena kecerdasannya yang dimilikinya menjadikan mereka sulit bergaul dengan masyarakat kebanyakan.

Halaman:

Editor: Adisumirta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah