Haruskah Duduk Sejenak ataukah Berdiri Langsung? Cara Bangkit Dari Sujud yang Benar Kata Ustadz Adi Hidayat

- 5 Juli 2022, 21:37 WIB
Profil dan biodata Ustadz Adi Hidayat.
Profil dan biodata Ustadz Adi Hidayat. /Tangkap layar YouTube/ Adi Hidayat Official/

Baca Juga: 3 Jenis Perkutut Pembawa Rezeki Bagi Pedagang Atau Pengusaha

Atas dasar riwayat tersebut, rupanya Nabi Muhammad tidak langsung bangkit berdiri kata Ustadz Adi Hidayat.

“Kemudian beliau menopang ke tanah, karena zaman Nabi kan belum ada keramik. Jadi menopang, bertelekan,” imbuh UAH.

“Dan yang ketiga, baru beliau bangkit seperti pada rakaat sebelumnya,” pungkas Ustadz Adi Hidayat.

Itulah cara Nabi Muhammad saw bangkit dari sujud yang ternyata tidak perlu duduk dulu.

Terima kasih.***

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah