Perhatikan Ini Saat Memberi Nama pada Anak, Ada Nama yang Tidak Dibenarkan kata Buya Yahya

- 4 Juli 2022, 07:36 WIB
Ilustrasi. Kaidah Memberi Nama Kepada Anak.
Ilustrasi. Kaidah Memberi Nama Kepada Anak. /Pixabay/YannaZazu

 

PORTAL SULUT – Memberi nama pada anak merupakan perwujudan doa dan harapan dari orang tua.

Oleh karena itu, nama yang diberikan haruslah baik.

Lantas, adakah kaidah untuk memberi nama kepada anak menurut pandangan Islam?

Baca Juga: Tangga Tercepat Agar Doa Terkabul, Beri Sedekah pada 3 Orang Ini Kata Buya Yahya

Buya Yahya pun menjelaskan hal tersebut dalam sebuah kesempatan.

Menurutnya, ada kaidah yang jelas dalam memberi nama kepada anak.

“Karena sebetulnya itu seperti doa, memberi nama itu,” ungkap Buya Yahya dikutip dari kanal YouTube Al-Bahjah TV pada Senin, 4 Juli 2022.

Hal ini juga sebagaimana pemberian nama kepada nabi Muhammad SAW.

Halaman:

Editor: Cadavi Lasena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah