7 Amalan Kunci Rezeki Lancar dan Hajat Terwujud dari Syekh Ali Jaber

- 2 Juli 2022, 08:23 WIB
Ilustrasi - Mendiang Syekh Ali Jaber ungkap 7 amalan kunci yang bisa membuat rezeki lancar dan hajat terwujud.
Ilustrasi - Mendiang Syekh Ali Jaber ungkap 7 amalan kunci yang bisa membuat rezeki lancar dan hajat terwujud. /Pixabay/

"Orang mukmin yang percaya kepada Allah SWT, senantiasa berikhtiar dan berusaha tetap memiliki keyakinan menggantungkan hatinya kepada Allah SWT," jelas Syekh Ali Jaber.

2. Tawakal

Tawakal adalah amalan pelancar hajat dan rezeki sesuai sunnah Nabi.

Baca Juga: Hajat Terkabul, Rezeki Lancar Jika Beri Sedekah Kepada 3 Orang Ini Kata Buya Yahya

Dalam mencari rezeki Allah SWT kita perlu bertawakal kepada Allah SWT.

Syekh Ali Jaber menyebut, bukan hanya takawal usaha tetapi harus juga ada tawakal qolbu.

“Bukan hanya kita percaya pada kemampuan diri kita, atau kita percaya pada kecerdasan kita. Tapi tetap senantiasa memohon pertolongan Allah SWT,” tutur Syekh Ali Jaber.

3. Niat

Selanjutnya amalan pelancar rezeki sesuai sunnah Nabi adalah niat kata Syeikh Ali.

“Kita punya amal, tapi sebelum kita beramal, sebelum kita berusaha, seblum kita berikhtiar. Tolong bapak ibu jangan lupa nawaitu (niat),” jelas Syekh Ali Jaber.

Halaman:

Editor: Adisumirta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x