Inilah Alasannya Kenapa Haram Hukumnya Puasa di Hari Tasyrik di Bulan Dzulhijah, Begini Penjelasan UAS

- 1 Juli 2022, 02:09 WIB
Inilah Alasannya Kenapa Haram Hukumnya Puasa di Hari Tasyrik di Bulan Dzulhijah, Begini Penjelasan UAS
Inilah Alasannya Kenapa Haram Hukumnya Puasa di Hari Tasyrik di Bulan Dzulhijah, Begini Penjelasan UAS /Ust_AbdulSomad/

PORTAL SULUT - Dalam ceramahnya Ustadz Abdul Somad pernah menyampaikan hari-hari yang dilarang untuk berpuasa, khususnya di bulan Dzulhijah.

Apabila umat menunaikan ibadah puasa di hari tersebut maka hukumnya haram.

Hari yang dilarang umat Islam berpuasa pada bulan Dzulhijah, ada namanya hari Tasyrik.

Baca Juga: Makhluk Ini Yang Menghalau Dajjal Agar Tidak Masuk Mekkah dan Medinah, Menurut Ustadz Basalamah, Apakah Itu?

Lantas, kenapa kita dilarang berpuasa di hari Tasyrik? Berikut penjelasan Ustadz Abdul Somad.

Kata UAS sapaan akrab Ustadz Abdul Somad, jangan salah puasa dihari-hari ini dibulan puasa hukumnya haram.

Hal itu disampaikan, berawal dari pertanyaan dari salah satu jamaah tentang berapa hari dianjurkan puasa sunnah di bulan Dzulhijjah dan berapa hari yang di haramkan, sebagaimana yang dikutip Portal Sulut, 30 Juni 2022 dari Akun Tiktok @Bismillah, berikut penjelasan Ustadz Abdul Somad.

Menurut Ustadz Abdul Somad Hari yang diharamkan untuk berpuasa di bulan Dzulhijjah, adalah tanggal 10, 11, 12, 13.

tanggal 10 dinamakan hari nahar kata Ustadz Abdul Somad, dan tanggal 11, 12, 13 bulan Dzulhijah dinamakan hari Tasyrik, dan haram berpuasa.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x