Sholat Khusyuk Lalu Ingat Belum Mandi Wajib Setelah Berhubungan, Apakah Sah? Ini Penjelasan Ustadz Abdul Somad

- 29 Juni 2022, 11:58 WIB
Ustadz Abdul Somad menjelaskan hukum sholat bagi orang belum mandi wajib setelah berhubungan.
Ustadz Abdul Somad menjelaskan hukum sholat bagi orang belum mandi wajib setelah berhubungan. /Tangkap layar Instagram.com/ ustadzabdulsomad_official

PORTAL SULUT -Ustadz Abdul Somad memberi penjelasan tentang hukum sholat setelah sadar bahwa ternyata belum mandi wajib ketika selesai berhubungan dengan pasangan.

Sederhananya seperti ini yang Ustadz Abdul Somad Maksud perihal topik tersebut.

Sudah sholat khusyuk tapi setelah itu sadar bahwa belum mandi wajib ketika selesai berhubungan, apakah sholat tersebut sah atau tidak?

Baca Juga: 7 Weton Pewaris Lidah Api, Ucapannya Tajam dan Ditakuti Banyak Orang

Ustadz Abdul Somad memberi penjelasan seiring dengan pertanyaan jamaah.

Ceritanya, ada seorang jamaah sudah melaksanakan sholat dengan khusyuk lalu ingat bahwa ternyata ia belum mandi wajib padahal semalam berhubungan suami istri.

Ustadz Abdul Somad pun memberi jawaban tentang kasus tersebut.

Dikutip Portalsulut.com dari tayangan Youtube Sahlani yang berjudul Lupa Mandi Junub Lalu Shalat, apakah sholatnya sah? diakses pada Rabu, 29 Juni 2022, begini penjelasannya.

Baca Juga: Inilah 2 Tanda Taubat Tidak Diterima Dan Dosa Tidak Diampuni Lagi Kata Buya Yahya

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah