Benarkah Menyimpan Uang di Al-Quran Bisa Cegah Tuyul Beraksi? Begini Penjabaran Gus Baha

- 27 Juni 2022, 19:00 WIB
Gus Baha
Gus Baha /Tangkap Layar YouTube/Universitas Islam Indonesia/

PORTAL SULUT – Beberapa orang percaya bahwa tuyul tak bisa mencuri uang yang terselip di dalam Al-Quran.

KH Ahmad Bahauddin Nursalim yang akrab disapa Gus Baha pun menyikapi persoalan tersebut.

Dalam konteks ini, Gus Baha lantas menjelaskan aspek hukum Islam di balik kejadian ini.

Lantas benarkah uang di Al-Quran mencegah tuyul beraksi? Simak penjelasan lengkap dalam artikel ini.

Baca Juga: Asam Urat dan Gundukan Lemak Angkat Tangan Karena Seduhan Herbal Ini Kata dr. Zaidul Akbar

Manusia bukan satu-satunya makhluk yang bersemayam di dunia ini. Selain makhluk yang terlihat, ada juga makhluk yang tak kasat mata.

Pada umumya orang Indonesia menyebut makhluk tak kasat mata ini sebagai hantu atau jin.

Salah satu makhluk gaib yang dipercaya masih eksis sampai hari ini adalah tuyul.

Baca Juga: Inilah Weton Pria Dambaan Wanita, Pekerja Keras dan Bertanggungjawab Kata Primbon Jawa

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah