Tangkal Pelet dan Santet, Ustadz Khalid Basalamah: Caranya Cukup Lakukan Hal Ini

- 24 Juni 2022, 17:56 WIB
Ustadz Khalid Basalamah membeberkan cara  menangkal pelet.
Ustadz Khalid Basalamah membeberkan cara menangkal pelet. /Foto dok.: Tangkap layar YouTube/Lentera Islam

 

PORTAL SULUT -- Ustadz Khalid Basalamah menyebutkan, ada hal yang bisa kita lakukan agar tidak mudah terkena gangguan sihir, santet, dan pelet.

Cara ini kata Ustadz Khalid Basalamah, sangat mujarab untuk menangkal gangguan sihir, santet, dan pelet.

Banyak yang tidak menyadari cara ini lanjut Ustadz Khalid Basalamah, padahal bisa membuat kita terjauh dari gangguan sihir, santet dan pelet.

Baca Juga: Hal Sederhana Ini Adalah Kunci Sukses Dunia dan Akhirat Kata Syekh Ali Jaber, Mari Tunaikan!

Sihir, santet, dan pelet, merupakan gangguan tak kasat mata yang bisa menimpa siapa saja.

Kita sebagai umat Islam, harus terus mendekatkan diri kepada Allah, karena hanya Allah sebaik-baiknya pelindung bagi kita.

Lantas, hal apakah yang perlu kita lakukan?

Dilansir Portalsulut.com dari Kanal YouTube Islam Update pada Jumat 24 Juni 2022, berikut pembahasannya.

Ustadz Khalid Basalamah menjelaskan, kalau seseorang belum terkena sihir, sudah sepatutnya ia membentengi diri.

Halaman:

Editor: Adisumirta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x