Ustadz Adi Hidayat Kuak 6 Rahasia Ucapan “Astaghfriullah”, Salah Satunya Harta Benda Dilimpahkan Allah

- 15 Juni 2022, 23:00 WIB
Ustadz Adi Hidayat
Ustadz Adi Hidayat /

PORTAL SULUT – Istighfar atau ucapan “Astaghfirullah” mengandung makna agung.

Terhitung ada 6 rahasia di balik ucapan Istighfar ketika membasahi lidah seorang muslim.

Ustadz Adi Hidayat yang akrab disapa UAH menjelaskan salah satu keutamaan yakni Allah limpah ruahkan harta bendanya.

Akan tetapi apakah 6 rahsia Istighfar yang dimaksud? Simak penjelasan lengkap UAH dalam artikel ini.

Baca Juga: 4 Tanda Akhir Zaman Ini Sudah Terjadi Terang Gus Baha, Nomor 4 Bisa Dilihat dari Bangunan Ini

Sebagai umat muslim, sudah kewajiban kita untuk selalu mengingat Allah lewat dzikrullah.

Dengan dzikir, kita sebenarnya mengingatkan diri kita sendiri kalau kita hanyalah ciptaan Allah yang fana dan tak kekal abadi.

Bahkan dengan dzikir, banyak orang berharap agar segala hajat mereka akan terkabul.

Baca Juga: Tidak Boleh Berdoa Dalam Sujud Sebelum 7 Gerakan Ini Sudah Dipastikan Benar Kata Ustadz Adi Hidayat

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah