STOP! Jangan Berdoa Seperti Ini, Ustadz Khalid Basalamah: Dapat Pahala tapi Doanya Tidak Dikabulkan

- 12 Juni 2022, 05:20 WIB
Simak penjelasan Khalid Basalamah tentang tata cara berdoa yang benar. / Foto Ilustrasi: pexels oleh Alena Darmel/
Simak penjelasan Khalid Basalamah tentang tata cara berdoa yang benar. / Foto Ilustrasi: pexels oleh Alena Darmel/ /

"Dengan cara ia ketemu dengan dokter, cocok pengobatannya maka selesai atau ia meminta rezeki dan ia mendapatkan pekerjaan, ia minta jodoh, Allah mudahkan ia menikah," jelas Ustadz.

2. Doa yang Allah hilangkan keburukan yang akan menimpa seorang hamba

Baca Juga: Bukan Dajjal, Justru Orang Ini yang Dikhawatirkan Nabi Muhammad Kata Buya Yahya

Contohnya, mungkin ada sesuatu keburukan yang akan menimpa, tidak terjadi karena doa yang dipanjatkan.

3. Doa yang Allah simpan untuk hari Kiamat

Ustadz Khalid berkata riwayat lain menjelaskan tentang saat hari kiamat akan datang hamba-hamba yang sering berdoa selama di dunia.

"Maka akan datang hamba-hamba Allah pada hari kiamat yang sering berdoa di dunia dan dijadikan rutinitasnya, akan diberikan pahala bergunung-gunung," ucap beliau

Mereka lalu kebingungan dengan pahala yang bergunung-gunung itu.

"Lalu ia berkata, dari mana ini, perasaan saya tidak pernah buat ini, maka kata para malaikat 'ini doa-doamu yang dipanjatkan selama di dunia dan belum diberikan jawabannya di dunia," lanjut Ustadz Khalid Basalamah.

Maka bersungguh-sungguhlah dan bersabar dalam berdoa, karena selama tidak tergesa-gesa maka tidak ada yang sia-sia dan pasti akan dikabulkan oleh Allah SWT.***

Halaman:

Editor: Adisumirta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah