Jangan Lakukan 10 Perbuatan Ini Kepada Anak, Orang Tua Bisa Dapat Dosa Besar Kata Syekh Ali Jaber

- 8 Juni 2022, 13:38 WIB
USTADZ Ali Jaber mengingatkan orang tua agar tak berbuat dosa kepada anak. (Foto Ilustrasi)
USTADZ Ali Jaber mengingatkan orang tua agar tak berbuat dosa kepada anak. (Foto Ilustrasi) /pixabay/

9. Doa buruk kepada anak

Saking marahnya kepada anak kita berdoa hal yang buruk kepada mereka. Hal ini merupakan sikap yang sangat berlebihan.

10. Buka aib anak sendiri di hadapan orang lain

Baca Juga: Waktu Terbaik Melaksanakan Sholat Dhuha, Hajat Terkabul, Dosa Diampuni Kata Ustadz Khalid Basalamah

Biasanya kalau orang tua ngobrol dengan orang lain, tak sadar membuka aib anaknya.

"Duh, anaku suka ngompol. Capek saya benahin tempat tidur," kata Syekh Ali mencontohkan.

Demikian penjelasan tentang 10 dosa orang tua kepada anak yang jarang disadari menurut ulama Syekh Ali Jaber. Semoga kita semua terhindar dari dosa habis selamatkan dari api neraka amin.***

Halaman:

Editor: Adisumirta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x