Gus Baha Beberkan 3 Ciri Orang Paling Beruntung, Hidupnya Selalu Diridhoi Allah SWT

- 12 Mei 2022, 14:16 WIB
ILUSTRASI Gus Baha menyebutkan ada tiga ciri orang beruntung karena hidupnya selalu diridhoi Allah
ILUSTRASI Gus Baha menyebutkan ada tiga ciri orang beruntung karena hidupnya selalu diridhoi Allah /Tangkapan layar Youtube

PORTAL SULUT — Ternyata ada tiga ciri orang paling beruntung dalam hidupnya.

Beruntung yang dimaksud, selama di dunia kehidupan orang ini selalu diridhoi Allah SWT.

Betapa bahagianya orang ini, setiap aktivitasnya mendapat ridho Allah.

Baca Juga: Segera Tinggalkan Kebiasaan ini, Ustadz Adi Hidayat: Menutup Pintu Rezeki

Lantas, apakah ciri orang beruntung ini? Simak ulasannya dalam artikel ini hingga selesai.

Dalam sebuah ceramah, Gus Baha menjelaskan, tentang tiga ciri orang yang paling beruntung dalam hidupnya.

Gus Baha mengatakan, disebut beruntung karena selama hidup di dunia selalu diridhoi allah SWT.

Murid Almarhum Mbah Moen ini menyebutkan, tiga orang yang paling beruntung senantiasa mendapat ridho Allah SWT dan hidupnya tenang serta tentram.

Ulama muda dengan nama KH Ahmad Bahauddin Nursalim mengaku, orang yang paling beruntung pertama adalah manusia yang memiliki hati yang alim.

“Artinya itu begini dia mengerti bahwa Allah selalu bersamanya dimanapun dia berada,” ujar Gus Baha, dilansir portalsulut.pikiran-rakyat.com dari kanal YouTube Berkah Nyantri diunggah 31 Januari 2021.

Halaman:

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah