Kata Gus Miftah, Inilah alasan Kenapa Orang Tua Disebut Malaikat Bagi Kita

- 7 Mei 2022, 17:47 WIB
Ilustrasi : Kata Gus Miftah, Inilah alasan Kenapa Orang Tua Disebut Malaikat Bagi Kita
Ilustrasi : Kata Gus Miftah, Inilah alasan Kenapa Orang Tua Disebut Malaikat Bagi Kita /Nur Aliem Halvaima//Foto Antara

PORTAL SULUT — Orang tua disebut malaikat tak bersayap bagi kita.

Kenapa bisa?

Hal itu diungkapkan Gus Miftah, dalam tausiayahnya dikutip Portal Sulut, Sabtu 7 Mei 2022, dari Youtube wejangan urip.

Gus Miftah menjelaskan ada sosok malaikat yang telah hadir di dalam hidup kita selama ini.

Baca Juga: Tidak Hanya Anjing dan Cicak, Kata Ustadz Khalid Basalamah Hewan Ini Penghalang Aqidah dan Ditunggangi Setan

Menurutnya, sosok malaikat yang dimaksud adalah orang tua.

Awal mula, Gus Miftah menyampaikan bahwa segala sesuatu yang akan diperoleh anak itu berkat didikan dan doa dari orang tua.

Gus miftah menuturkan, tidak ada kesuksesan anak tanpa tirakatnya orang tua. "Tidak mungkin anak itu sukses tanpa doanya orang tua,” tuturnya

"Ini yang paling penting, ingat,” kata Gus Miftah.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah