Segera Jauhi! Inilah Yang Akan Dilakukan Oleh Iblis Saat Hari Raya Lebaran Idul Fitri Kepada Kita

- 2 Mei 2022, 09:15 WIB
Hari Raya Idul Fitri
Hari Raya Idul Fitri /Freepik

PORTAL SULUT – Pemerintah menetapkan 1 Syawal 1443 Hijriah jatuh pada hari Senin, 2 Mei 2022.

Hari raya Idul Fitri adalah perayaan besar yang menjadi momen kemenangan bagi seluruh umat muslim di dunia.

Momen kemenangan ini di capai setelah umat muslim selesai menunaikan ibadah puasa selama 1 bulan penuh.

Baca Juga: Berdoa di Dua Waktu ini, Kata Syaikh Abdurrozzaq Al Badr, Semua Hajat Bisa Terkabul

Namun, tahukah anda bahwa di hari ini, ada hal yang akan dilakukan oleh Iblis pada saat kita sedang melaksanakan hari raya lebaran tersebut. Hal apakah itu?

Dilansir portalsulut.pikiran-rakyat.com dari kanal YouTube Tafakkur Fiddin pada Senin, 2 April, 2022.

Di hari raya Idul Fitri, Rasulullah SAW pun menganjurkan umat Islam melakukan kebaikan.

Jangan hanya terlena oleh euforia lebaran yang membuat seseorang itu sampai lupa diri.

Rasulullah SAW pernah bersabda, “Bersungguh-sungguh di hari raya Idul Fitri untuk bersedekah dan melakukan amalan kebaikan seperti sholat, zakat, tasbih, dan tahlil. Karena sesungguhnya pada hari itulah Allah SWT mengampuni dosa kalian, menerima doa kalian, dan melihat kalian dengan kasih sayang.”

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x