Lebih Baik dari 1.000 Bulan, Kapan Malam Lailatul Qadar Terjadi? Begini Tanda-tandanya

- 22 April 2022, 06:54 WIB
Ilustrasi tanda-tanda malam Lailatul Qadar.
Ilustrasi tanda-tanda malam Lailatul Qadar. /Pixabay

PORTAL SULUT - Tak ada yang tahu kapan Lailatul Qadar muncul, namun sejumlah ulama menyebut tanda-tandanya.

Lailatul Qadar merupakan salah satu yang diharapkan didapat oleh setiap muslim saat menjalani bulan Ramadhan.

Lailatul Qadar merupakan malam yang istimewa di bulan Ramdhan bagi seluruh umat Islam.

Malam Lailatul Qadar di bulan Ramadhan disebut lebih baik dari 1000 bulan.

Baca Juga: Pusing Mikirin Hutang? Amalkan Doa ini, Ustadz Abdul Somad: Niscaya Allah Akan Beri Kemudahan Rezeki Melimpah

Ketika seseorang mendapatkan malam Lailatul Qadar maka para malaikat akan turun untuk membereskan semua urusannya di muka bumi.

Lalu kapankah waktu datangnya malam Lailatul Qadar di bulan suci Ramadhan?

Tidak ada yang bisa memastikannya karena inilah rahasia kuasa dari Allah SWT.

Ketua Majelis Ulama Indonesia Papua Kiai Syaiful Islam Al Pagae menyatakan malam Lailatul Qadar sangat dinantikan umat Islam.

Halaman:

Editor: Adisumirta

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah