Contoh Teks Pidato Bulan Ramadhan 1443 H: Berjudul 'Keutamaan Bulan Ramadhan', Lengkap dengan Hadits

- 14 April 2022, 11:06 WIB
Berikut contoh ceramah singkat dan pidato Ramadhan 1443 H dengan tema 5 amalan utama yang perlu dimaksimalkan selama bulan puasa ini.
Berikut contoh ceramah singkat dan pidato Ramadhan 1443 H dengan tema 5 amalan utama yang perlu dimaksimalkan selama bulan puasa ini. /Pexels/Alena Darmel

 

PORTAL SULUT - Bulan Ramadhan adalah bulan yang suci, dengan banyak keutamaan yang dianugerahkan Allah SWT pada Bulan Ramadhan.

Dalam menyambut bulan Ramadhan, banyak hal yang bisa dilakukan oleh umat Islam, salah satunya dengan mempersiapkan diri untuk ibadah sebulan penuh.

Selain itu, aktivitas di bulan suci Ramadhan baiknya diisi dengan dengan hal-hal yang bermanfaat, seperti membaca ceramah atau pidato yang bermuatan kemuliaan bulan suci Ramadhan.

Baca Juga: Dinding Pembatas Yakjuj dan Makjuj Akan Jebol, Tanda Lonceng Kiamat Dimulai? Ini Penjelasan Ustadz Zulkifli

Adapun artikel kali ini menyajikan tentang contoh teks naskah pidato tentang keutamaan di bulan suci Ramadhan.

Contoh teks pidato tentang keutamaan bulan suci Ramadhan ini cocok sebagai bahan ceramah maupun kultum singkat di bulan Ramadhan.

Seperti yang dikutip Portalsulut.pikiran-rakyat.com dari akun Facebook @Ponifirlus pada Kamis, 14 April 2022, inilah contoh teks pidato dengan judul "Keutamaan Bulan Ramadhan".

Tentang Keutamaan Ramadhan adalah pidato yang sangat tepat untuk motivasi ataupun panduan pendidikan kepada masyarakat untuk meningkatkan ibadah di bulan Ramadhan.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: Facebook


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah