Tidurnya Orang yang Berpuasa Ramadhan Memiliki Keutamaan Seperti Ini Menurut Gus Baha

- 10 April 2022, 13:54 WIB
Ilustrasi. Tidur saat berpuasa Ramadhan
Ilustrasi. Tidur saat berpuasa Ramadhan /pixabay

PORTAL SULUT - Tidur atau istirahat merupakan salah satu kebutuhan pokok bagi manusia dalam kehidupan sehari-hari.

Dengan tidur, maka makhluk hidup termasuk manusia dapat kembali mengumpulkan energi untuk melakukan aktivitas.

Terlebih, ketika seseorang sedang melakukan ibadah puasa di bulan suci Ramadhan, tubuh membutuhkan istirahat yang lebih banyak.

Baca Juga: Sangat Mulia! Doa Ini Jadi Rebutan 37 Ribu Malaikat Untuk Menulis Amalnya Kata Syekh Ali Jaber

Namun, benarkah tidurnya seseorang yang sedang berpuasa bernilai ibadah?

Ternyata, menurut Gus Baha, tidurnya orang yang sedang berpuasa memiliki keutamaan tersendiri.

Gus Baha mengungkapkan tentang keutamaan tidur bagi orang yang berpuasa terlebih di bulan Ramadhan.

Dilansir Portalsulut.com dari kanal YouTube Santri Manut Kyai pada Minggu 10 April 2022, dengan judul 'Keutamaan Tidurnya Orang Yang Puasa' KH. Ahmad Bahauddin Nursalim atau yang akrab disapa Gus Baha menjelaskan tentang keutamaan tidurnya orang yang berpuasa

Gus Baha berpendapat bahwa tidurnya umat Rasulullah itu sangat luar biasa, terlebih tidurnya orang yang sedang berpuasa.

Halaman:

Editor: Adisumirta

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah