Malaikat Sampai Kelelahan Mencatat Pahala, Gus Baha: Jangan Sering Baca Wirid Ini, Kasihan Malaikat

- 7 April 2022, 11:37 WIB
Gus Baha ungkap wirid yang membuat malaikat kelelahan mencatat pahala.
Gus Baha ungkap wirid yang membuat malaikat kelelahan mencatat pahala. /*/ Instagram.com/ @ulama.nusantara//

"Ya Allah, saya memohon bahwa orang-orang itu bacanya kadang kadang saja ya Allah," ungkap Gus Baha dalam menceritakan keluhan malaikat.

Lalu Allah menanyakan alasan malaikat mengapa ia meminta manusia jarang-jarang saja membacanya.

Baca Juga: Kiamat Sudah Dekat karena Tiga Tanda Ini Kata Gus Baha, Apa Saja?

Lalu malaikat menjawab bahwasannya apabila manusia membaca dzikir tersebut maka ia harus mencatat pahalanya sebeserar separuh langit dan bumi.

"Kalau boleh ya jangan sering-sering," ujar Gus Baha dengan nada bercanda.

Hal itu kata Gus Baha sebagai toleransi serta rasa empati kepada malaikat untuk meringankan tugasnya.

Adapun, dzikir yang dimaksudkan Gus Baha adalah sebagai berikut:

"Subhanalloh mil al miizani wa muntahal 'ilmi, wa mablaghor ridloo, wa zinatal 'arsyi. Walhamdulillah mil al miizani wa muntahal 'ilmi, wa mablaghor ridloo, wa zinatal 'arsyi. Wallohu Akbar mil al miizani wa muntahal 'ilmi, wa mablaghor ridloo, wa zinatal 'arsyi."

Baca Juga: Dosa Langsung Diampuni Seperti Membalikkan Telapak Tangan, Cukup Amalan Ini Kata Gus Baha

Artinya: Maha suci Allah, seberat timbangan, sesempurna ilmu, sepenuh keridhaan dan timbangan 'Arsy. Segala pui bagi Allah, seberat timbangan, sesempurna ilmu, sepenuh keridhaan dan timbangan 'Arsy. Allah Maha Besar, seberat timbangan, sesempurna ilmu, sepenuh keridhaan dan timbangan 'Arsy.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: YouTube Portal Sulut


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah