Keistimewaan Bulan April Dibanding Bulan Lain, Ceramah Mbah Moen: Bulan Penentuan

- 5 April 2022, 02:51 WIB
KH Maimoen Zubair atau Mbah Moen
KH Maimoen Zubair atau Mbah Moen /Facebook/ Udin/

PORTAL SULUT – Pada tahun 2022 ini, bulan Ramadhan bertepatan dengan bulan April dalam kalender Masehi.

Yang mana dalam ceramah Mbah Moen, bulan April adalah bulan yang istimewa ketimbang bulan lain.

KH Maimoen Zubair menyampaikan hal ini dalam salah satu ceramahnya.

Baca Juga: Masih Pengangguran? Ini Amalan Agar Cepat Dapat Pekerjaan Kata Ustadz Abdul Somad

Namun apakah yang membuat bulan April jauh lebih agung daripada bulan lainnya?

Yuk simak artikel ini sampai selesai agar dapat jawaban lengkap.

Dalam ceramah guru dari Gus Baha tersebut, bulan April merupakan bulan di mana Rasulullah SAW lahir.

“Bulan April adalah bulan lahirnya kanjeng nabi. Kanjeng Nabi Muhammad SAW dilahirkan bulan April,” ujar Mbah Moen.

Hal tersebut sebagaimana dinukil portalsulut.com dari Youtube CMD1 official, judul “Bulan April itu Bulan Penentu Keuangan” diakses 4 April 2022.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah