Saking Agungnya Doa ini, Lebih Dari 37 Ribu Malaikat Berebut Mencatatnya, Dibaca Saat I'tidal

- 1 April 2022, 08:52 WIB
Syekh Ali Jaber
Syekh Ali Jaber /

PORTAL SULUT - Syekh Ali Jaber dalam ceramahnya mengatakan ada doa yang diperebutkan para malaikat untuk mencatatnya.

Bagaimana bacaan doa yang diperebutkan lebih dari 37.000 malaikat tersebut?

Seperti dilansir portalsulut.pikiran-rakyat.com dari YouTube Mutiara Islam diakses 1 April 2022.

Baca Juga: Pandangan Islam, Arti Mimpi Teman Sendiri, Anda Harus Introspeksi Diri Jika Telah Menikah

Dalam ceramahnya, Syekh Ali Jaber mengatakan kepada jemaah agar membiasakan untuk sholat sunnah yang dipanjangkan.

"Biasakan diri diluar sholat wajib. karena sholat wajib kita mengikuti imam kita. Bisakan diri kalau sholat sunah apalagi sholat malam, panjangkan sholatnya.

Semampunya, kata Syekh Ali Jaber walaupun tidak hafal ayat-ayat panjang.

"Anda boleh membaca ayat setiap rakaat diulang-ulang, berkali-kali. Tidak jadi masalah," terang Syek Ali Jaber.

Menurut Syek Ali Jaber, Rasulullah pernah melaksanakan sholat malam hanya dengan membaca satu ayat.

Halaman:

Editor: Randi Manangin

Sumber: Youtube Mutiara Islam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah