Pantas Hidup Susah dan Miskin Ternyata Masih Makan Seperti Ini, Buya Yahya: Mengundang Kefakiran!

29 Agustus 2022, 22:25 WIB
Buya Yahya. /Tangkapan Layar Youtube @Buya Yahya

PORTAL SULUT – Buya Yahya melarang cara makan tertentu yang justru mengundang kefakiran serta hidup miskin.

Mulai sekarang benahi pola makan kita kalau tidak mau hidup susah sebagaimana yang disebut Buya Yahya.

Bila ingin rezeki mengalir deras, tidak seret, jauh dari kefakiran, Buya Yahya ingatkan agar berhenti makan seperti ini.

Lantas pola makan seperti apakah yang dimaksud? Simak penjelasan lengkapnya dalam artikel ini.

Baca Juga: Lolos Dari Lilitan Hutang Karena Membaca Sholawat Sebanyak Ini, Sudah Terbukti Ujar Ustadz Khalid Basalamah

Allah telah menciptakan segala jenis makanan mulai dari yang halal sampai makanan yang haram.

Contoh dari makanan yang halal ini sebutlah seperti buah-buahan, ikan, sayuran, daging hewan, dan lain-lain.

Untuk makanan halal, maka bisa kita konsumsi. Sedangkan makanan yang haram wajib untuk dijauhi.

Bukan hanya makanan yang mesti diperhatikan, melainkan juga pola makan kita mesti diperhatikan dengan teliti.

Pasalnya Buya Yahya dalam sebuah ceramah menerangkan pola makan yang justru mengundang kemiskinan serta kefakiran.

Pengasuh pondok pesantren Al-Bahjah tersebut mewanti-wanti agar kita jangan sampai makan dengan cara begini.

Baca Juga: Masya Allah, Inilah 2 Waktu Termustajab Untuk Berdoa, Doa Langsung Sampai ke Allah Kata Ustadz Adi HIdayat

Kendati makan adalah kebutuhan paling primer manusia, tapi pola makan tertentu justru membuat rezeki seseorang merosot.

Padahal aktivitas makan adalah kebutuhan yang penting untuk memenuhi energi serta nutrisi tubuh.

Tapi bukannya lapar yang hilang, malah rezeki ikut hilang ketika pola makan seperti ini masih kita terapkan.

Karena itu penting untuk meniatkan kalau aktivitas makan yang kita lakukan tidak lain adalah bentuk beribadah kepada Allah.

Sebab terdapat suatu cara makan yang justru mengundang murka Allah sampai-sampai pintu rezeki dikunci rapat.

Baca Juga: Nasi Putih Ganti Dengan 3 Makanan Paling Ditakuti Kanker Ini, Agar Diet Berhasil Terang dr. Zaidul Akbar

Baca Juga: 30 Menit Sebelum Adzan Subuh, Lakukan 4 Amalan Ini Kata Syekh Ali Jaber: Kita Dikejar-Kejar Rezeki Lho!

Memang cara makan seseorang dipengaruhi oleh lingkungan serta faktor budaya yang berbeda serta heterogen.

Tapi satu cara makan yang dimaksud Buya Yahya malah membuat rezeki seseorang seret oleh Allah.

“Hal ini bisa menjadi cara kefakiranmu,” terang Buya Yahya, ulama kharismatik dari Blitar tersebut.

Hal tersebut sebagaimana dinukil portalsulut.com dari Youtube Al-Bahjah TV diakses 29 Agustus 2022.

Baca Juga: Rezeki seret, Banyak Hutang, Jomblo, Belum Punya Keturunan, Baca Satu Amalan Dzikir Mustajab ini Kata Gus Baha

“Ngentengin sisa-sisa makanan di nampan (piring). Makanya Buya selalu marah, bisa saja itu jadi sebab kefakiran. Kalau makan dihabisin!” imbuhnya.

Karena itu jangan terkejut kalau rezeki seseorang seret, malah hidup dalam kesusahan serta kemiskinan gara-gara cara makan yang ternyata seperti ini.

Pastikan setiap kali makan, makanan kita ludes jangan sampai tersisa tegas Buya Yahya dalam ceramahnya.

Demikianlah penjelasan lengkap Buya Yahya mengenai cara makan yang justru mendatangkan kemiskinan dan kefakiran.

Wallahualam.***

Editor: Rensa Bambuena

Tags

Terkini

Terpopuler