Kebiasaan Ini Sederhana namun Bisa Meningkatkan Kecerdasan Si Kecil

- 15 Januari 2024, 20:38 WIB
Ilustrasi/Kebiasaan Ini Sederhana namun Bisa Meningkatkan Kecerdasan Si Kecil
Ilustrasi/Kebiasaan Ini Sederhana namun Bisa Meningkatkan Kecerdasan Si Kecil /freepik/@ asier_relampagoestudio

1. Mengajak anak membaca sejak dini

Baca Juga: Dinaungi Jin Khodam Sunan Muria, 3 Weton Sakral Ini Mempunyai Kekuatan penyembuhan!

Mengenalkan buku sejak dini pada anak merupakan salah satu langkah sederhana namun bagus untuk kecerdasan si kecil.

Untuk mengenalkannya pada buku, parents bisa membacakan buku cerita yang menarik pada jam-jam tertentu.

Mengajak anak membaca sejak dini akan membantu meningkatkan kecerdasan mereka, mulai dari kemampuan bahasa, kemampuan mendengar, meningkatkan kepercayaan diri, menambah jumlah kosakata yang mereka ketahui, hingga meningkatkan daya imajinasi si kecil.

2. Memberi kesempatan pada anak

Untuk merangsang dan mengembangkan daya kreativitas anak, cobalah memberikan anak aktivitas yang mampu memicu imajinasinya.

Beberapa permainan sederhana seperti menggambar atau mewarnai, bermain balok susun bisa menjadi salah satu sarana bagi si kecil untuk melatih kreativitasnya.

Baca Juga: Kemalasan yang Membawa Kemalangan! Inilah 3 Shio yang Dikenal Paling Mager, Sifat Malasnya Tiada Lawan!

Parents juga bisa memberikan banyak pengalaman pada anak untuk mengenalkannya pada berbagai hal-hal baru.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x