Perlukah Bayi Memakai Kaos Kaki Terus-menerus? Ini Dampak Bahayanya!

- 16 November 2023, 18:57 WIB
Ilustrasi/Perlukah Bayi Memakai Kaos Kaki Terus-menerus? Ini Dampak Bahayanya!
Ilustrasi/Perlukah Bayi Memakai Kaos Kaki Terus-menerus? Ini Dampak Bahayanya! /Pixabay/christianabella

Membiarkan bayi menggunakan kaos kaki secara terus-menerus juga tidak melatih kebugaran fisiknya.

Ini dapat terjadi karena sirkulasi darah pada kaki terhambat oleh penggunaan pelindung kaki tersebut.

Rengan memberikan anak kesempatan untuk bertelanjang kaki, tubuhnya tidak mudah mengalami masuk angin dan beberapa penyakit lainnya.

Cara tersebut dapat meningkatkan kebugaran fisik anak secara signifikan.

3. Perubahan struktural dan fungsional kaki jika ukuran kaos kakinya tidak pas

Dilansir dari fimela.com, penelitian yang diterbitkan dalam jurnal Podiatri the Foot tahun 2007 menunjukkan bahwa perubahan struktural dan fungsional kaki anak dapat muncul akibat kaki yang dipaksa menyesuaikan diri dengan bentuk dan ukuran sepatu yang tak memberi kesempatan kaki untuk tumbuh dengan alami.

Baca Juga: Bayi Suka Menghisap Jempol? Ini Hal yang Perlu Diperhatikan dan Diwaspadai!

Oleh karenanya penting bagi parents untuk tidak memilih kaos kaki yang terlalu ketat, karena hal itu dapat menghambat perkembangan kaki normal.

Pilihlah kaos kaki yang sedikit longgar, dapat menyerap keringat, dan berbahan lembut bagian atasnya.

Pilihlah juga yang elastis ya parents agar tidak mudah lepas.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah