Kulit Telinga Kering dan Sering Mengelupas, Inilah Penyebabnya!

- 8 November 2023, 11:42 WIB
Ilustrasi - Kulit Telinga Kering dan Sering Mengelupas, Inilah Penyebabnya!
Ilustrasi - Kulit Telinga Kering dan Sering Mengelupas, Inilah Penyebabnya! /

-Mulai mengeluarkan darah, cairan, atau nanah.

-Menjadi berwarna merah dan terasa sakit.

Untuk mengurangi risiko mengalami kulit telinga kering, dapat dilakukan beberapa perubahan pada rutinitas dan gaya hidup sehari-hari, meliputi.

-Menggunakan humidifier untuk menjaga kelembaban udara di dalam rumah.

-Mandi dengan air hangat, Hindari penggunaan air yang terlalu panas karena dapat menyebabkan kulit sering.

-Menggunakan sabun dan pembersih yang lembut.

Dianjurkan menghindari penggunaan pewarna dan pewangi berlebihan.

-Membatasi waktu mandi hingga 10 menit.  

Baca Juga: Punya Kharisma dan Wibawa Besar, Inilah 5 Weton Ini Berkuasa Di Muka Bumi, Dengan Harta Seluas Samudra       

-Menghindari mandi terlalu sering untuk memungkinkan minyak alami tubuh melindungi kulit.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah