10 Jenis Tanaman Hias, Cantik dan Unik Untuk Halaman Anda

- 30 September 2023, 19:43 WIB
Pachira Aquatica (Pohon Uang)
Pachira Aquatica (Pohon Uang) /

Tanaman peperomia Metallica columbiana merupakan varian tanaman peperomia yang memiliki tampilan warna daun yang eksotis dan mempesona.

Varian peperomia ini memiliki daun berukuran kecil dengan bentuk cenderung membulat dan bagian tengahnya yang cekung. Daunnya sendiri didominasi warna hitam dengan sedikit aksen warna abu-abu pada bagian tengah daunnya.

Sementara pada bagian bawah daunnya berwarna merah di pasaran tanaman hias ini dihargai di kisaran harga Rp25.000 sampai Rp140.000

3. Philodendron Verrucosum

Tanaman Philodendron Verrucosum merupakan salah satu varian philodendron yang tumbuh dengan merambat.

Varian satu ini memiliki motif daun yang sangat cantik dengan daun berbentuk hati yang nyaris sempurna dengan ukuran yang lumayan lebar.

Daunnya sendiri memiliki warna dasar hijau gelap yang dihiasi tulang daun dan guratan-guratan daun berwarna hijau terang.

Di pasaran varian philodendron verrucosum dihargai di kisaran harga Rp700ribu sampai puluhan juta rupiah.

Baca Juga: Resep Rempah ini Bisa Mengatasi Batuk Berdahak Dengan Cepat

4. Singonium Eritrophylum Red Arrows

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah