Batuk Anak Anda tak Kunjung Sembuh, Waspada Infeksi Paru-Paru, Ini Ciri dan Penanganannya

- 8 Agustus 2023, 07:32 WIB
Ilustrasi Batuk anak anda tak kunjung Sembuh, Waspada Infeksi Paru-Paru, Ini Ciri dan Penanganannya
Ilustrasi Batuk anak anda tak kunjung Sembuh, Waspada Infeksi Paru-Paru, Ini Ciri dan Penanganannya /Victoria RT/Pixabay

Cara Mengatasinya

Segera periksakan diri ke dokter jika Anda mengalami gejala infeksi paru-paru agar Anda segera mendapatkan penanganan yang tepat.

Untuk mendiagnosis penyakit ini, dokter akan melakukan pemeriksaan fisik dan penunjang, seperti tes darah, foto Rontgen dada, hingga kultur darah.

Jika hasil pemeriksaan menunjukkan Anda terkena infeksi paru-paru, dokter akan memberikan penanganan sesuai penyebab yang mendasarinya. Misalnya, bila gejala infeksi paru-paru disebabkan oleh bakteri, dokter akan meresepkan obat antibiotik.

Kamu juga dapat membantu tubuh melawan infeksi dan membuat diri lebih nyaman dengan pengobatan rumahan berikut ini:

- Minum obat pereda nyeri OTC untuk mengurangi demam.
- Minum banyak air.
- Konsumsi teh hangat dengan madu atau jahe.
- Kumur air garam.
- Istirahat sebanyak mungkin.
- Gunakan pelembap udara untuk menciptakan kelembapan di udara.
- Minum antibiotik yang diresepkan sampai habis.

Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah