Jangan Anggap Remeh! Begini Cara Mudah Mengenali Jika Anda Tertular Penyakit Kelamin Berbahaya

- 4 Juni 2023, 04:51 WIB
Ilustrasi : Patut diwaspadai 11 penyakit kelamin menular pada pria dan wanita.
Ilustrasi : Patut diwaspadai 11 penyakit kelamin menular pada pria dan wanita. /PEXELS/Sora Shimazaki.

PORTAL SULUT - Patut diwaspadai 11 penyakit kelamin menular pada pria dan wanita.

Agar segera bisa ditangani, ketahui ciri-cirinya dan cara penangananya.

Banyak orang yang takut berkonsultasi ke dokter, apalagi soal penyakit di kelamin.

Baca Juga: Bahaya! Inilah Efek Buruk Jika Kecanduan Nonton Film Porno, Bagian Otak Ini Paling Rusak Kata Dokter Boyke

Padahal penyakit kelamin merupakan masalah kesehatan yang perlu ditangani segera.

Lantas apa saja penyakit pada kelamin?

1. Gonore

Gonore merupakan jenis penyakit kelamin yang disebabkan infeksi bakteri Neisseria gonorrhoeae.

Halaman:

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x