Sekilas Terlihat Serupa, Gado-Gado, Ketoprak, Batagor dan Lainnya Ternyata Berbeda

- 26 Maret 2023, 02:25 WIB
Sekilas Terlihat Serupa, Gado-Gado, Ketoprak, Batagor dan Lainnya Ternyata Berbeda
Sekilas Terlihat Serupa, Gado-Gado, Ketoprak, Batagor dan Lainnya Ternyata Berbeda /

PORTAL SULUT - Sekilas terlihat memiliki kesamaan, makanan berupa gado-gado, ketoprak, pecel dan lainnya, ternyata memiliki perbedaan loh.

Meskipun sama-sama berbahan dasar toping sambal kacang, apa saja sih perbedaan dari makanan-makanan tersebut?

Berikut Portal Sulut merangkum perbedaan dari makanan-makanan yang sekilas terlihat sama ini.

- Gado-gado

Dengan bahan dasar bumbu kacang, gado-gado merupakan rebusan sayuran yang bisa ditambahkan telur rebus dan juga lontong yang kemudian disirami dengan sambal kacang.

Baca Juga: Rekomendasi Makanan Murah Meriah Cocok untuk Makan Sahur Anak Kost

- Ketoprak

Salah satu perbedaan penyajian dan bumbu dasar, adalah yang menjadi pembeda dari ketoprak dengan makanan yang serupa lainnya.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x