Pilihan Makanan untuk Ibu Menyusui Agar Bayi Aktif dan Cerdas

- 21 Maret 2023, 23:23 WIB
Ilustrasi/Pilihan Makanan untuk Ibu Menyusui Agar Bayi Aktif dan Cerdas
Ilustrasi/Pilihan Makanan untuk Ibu Menyusui Agar Bayi Aktif dan Cerdas /Pexels

Simak artikel ini hingga akhir agar mendapat jawaban lengkap.

Dilansir Portal Sulut dari channel YouTube Dunia Parenting, berikut pembahasan selengkapnya.

Baca Juga: Layak Disebut Sebagai Suami Idaman! 5 Weton Pria Ini Punya Sifat Setia dan Pintar Cari Cuan

1. Telur

Telur mengandung omega 3, colin, zinc, licin, serta lutein.

Colin yang terkandung dalam telur bermanfaat dalam menjaga memori atau daya ingat serta kemampuan belajar anak saat besar nanti.

Adapun licin bermanfaat dalam mengurangi stres emosional si kecil serta mengurangi kecemasan anak.

Zinc yang terkandung dalam telur juga memiliki manfaat yang luar biasa yakni dapat melindungi otak dari kerusakan DNA dan RNA dan lutein sendiri berhubungan erat dengan peningkatan kemampuan kognitif anak.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x