Wajib Tahu! Rahasia Manfaat Dibalik Daun Sirih Cina Untuk Kesehatan

- 21 Maret 2023, 20:41 WIB
Wajib Tahu! Rahasia Manfaat Dibalik Daun Sirih Cina Untuk Kesehatan
Wajib Tahu! Rahasia Manfaat Dibalik Daun Sirih Cina Untuk Kesehatan /

PORTAL SULUT - Daun sirih Cina banyak ditemukan tumbuh di wilayah Indonesia.

Cirinya Berakar serabut, batang dengan ketinggian 20-40 cm tegak, bercabang, dan tebal sekitar 5 mm.

Hanya saja, masih banyak masyarakat yang memandang sebelah mata daun sirih karena tumbuh liar di tanah celah batu dan sekitar hutan.

Baca Juga: Kudapan Awal Berbuka Puasa Ramadhan! Inilah 4 Manfaat Kurma Bagi Kesehatan Tubuh

Dikutip Portal Sulut Dari Channel YouTube Tesa Leko, berikut adalah manfaat sirih Cina.

1 Obat tradisional

Daun sirih Cina mengandung agen anti kanker, antioksidan kuat, dan anti inflamasi juga mengandung beberapa zat bergizi seperti protein, karbohidrat, kalsium, lemak, zat besi, dan lainnya.

Karena kaya kandungan inilah, daun sirih Ini dijadikan obat tradisional atau obat herbal.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x