Cara Alami Mengatasi Bau Mulut dengan Lemon

- 17 Maret 2023, 19:15 WIB
Ilustrasi berikut ini ada beberapa cara alami mengatasi bau mulut dengan lemon.
Ilustrasi berikut ini ada beberapa cara alami mengatasi bau mulut dengan lemon. /Pixabay/Greta Hoffman/

PORTAL SULUT - Bau mulut atau halitosis merupakan masalah kesehatan yang umum namun tidak terlalu dianggap sebagai hal serius.

Ketika bau mulut terasa cukup mengganggu, pastikan untuk mencari cara mengatasinya dengan segera.

Salah satunya adalah dengan memanfaatkan lemon.

Dilansir Portal Sulut, dari channel youtube halo sehat, berikut ini ada beberapa cara alami mengatasi bau mulut dengan lemon.

Baca Juga: DIABETES TURUN CEPAT, Berikut Beberapa Manfaat Wijen Hitam Bagi kesehatan

1. Lemon dan Minyak Zaitun

Kandungan antibakteri dan antioksidan di dalam lemon sangat tinggi sehingga dapat diandalkan untuk menghilangkan bau mulut karena bakteri.

Sementara itu, mengkombinasikan lemon dengan minyak zaitun adalah ide cemerlang, karena minyak ini pun membawa sifat antioksidan sekaligus polifenol pelawan nafas tak sedap.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x