KHUSUS WANITA! Warna Darah Haid Bisa Cek Kondisi Kesehatan, Nomor 3 Tanda Akan Hamil

- 3 Maret 2023, 22:01 WIB
Ilustrasi mengenal warna haid
Ilustrasi mengenal warna haid /Pexels/Polina Zimmerman/

Hati-hati jika warna merah terang ini terus bertahan dan terjadi secara berlebihan, kondisi ini disebut bisa menjadi tanda adanya infeksi.

Infeksi yang dimaksud seperti gonorrhea hingga gejala fibroids, keluarnya darah berwarna merah menyala juga bisa menjadi tanda awal kehamilan.

4. Darah Cokelat

Jika kadar progesteron dalam rahim rendah, maka darah haid akan berwarna cokelat, ini karena darah butuh waktu lebih lama untuk keluar dari tubuh.

Darah haid yang berwarna cokelat juga bisa menjadi tanda bahwa siklus menstruasi akan segera berakhir.

5. Oranye

Warna merah cenderung oranye pada darah haid juga harus diwaspadai, kondisi ini bisa jadi merupakan tanda telah terjadi infeksi.

Yaitu infeksi bakteri atau infeksi menular seksual, segera lakukan pemeriksaan ke rumah sakit jika mengalami kondisi seperti ini.

Baca Juga: Kenali Jenis Penyakit dari Warna Lidah, Nomor 3 Penyakit Mematikan

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x