Musnahkan Lendir di Paru-paru dengan Herbal ini

- 24 Februari 2023, 16:51 WIB
Ilustrasi Musnahkan Lendir di Paru-paru dengan Herbal ini
Ilustrasi Musnahkan Lendir di Paru-paru dengan Herbal ini /Shironosov/Pexels

Bronko kontriksi merupakan kondisi yang menyertai PPOK, dimana kondisi ini akan semakin memburuk ketika diikuti dengan stres.

Oleh karena itu, ketika tingkat stres menurun dapat membantu membuka saluran udara dan memudahkan tubuh untuk mengambil oksigen serta merilis karbondioksida.

  1. Papermint

Papermint merupakan bagian dari keluarga mint yang daunnya sering kali di olah dalam bentuk minyak esensial ataupun obat gosok.

Pasalnya daun peppermint mempunyai sifat analgesik, antiseptik dan antimikroba yang berguna untuk meningkatkan pernapasan.

Salah satu kandungan utama yang dimiliki tanaman ini adalah menthol, menthol mengandung bahan aktif yang dapat memberikan sensasi dingin ketika dihirup sehingga dapat membantu meredakan radang tenggorokan.

Sebuah penelitian juga menemukan bahwa peppermint dapat membantu merelaksasi otot pada saluran udara sehingga membuat pernapasan menjadi lebih lega dan lancar.

Demikian pembahasan herbal alami yang mampu hilangkan lendir di paru-paru, semoga bermanfaat bagi kita semua.***

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x