dr. Ema Surya Pertiwi Sebut 9 Masalah Kesehatan Saat Kaki Sering Kram dan Kesemutan

- 7 Februari 2023, 17:45 WIB
Ilustrasi dr. Ema Surya Pertiwi Sebut 9 Masalah Kesehatan Saat Kaki Sering Kram dan Kesemutan
Ilustrasi dr. Ema Surya Pertiwi Sebut 9 Masalah Kesehatan Saat Kaki Sering Kram dan Kesemutan /Pexels/Kindel Media

8. Kekurangan vitamin

Menurut dr. Ema Surya Pertiwi, kekurangan nutrisi tertentu dapat merusak sistem saraf perifer terutama kekurangan vitamin B1 B6 B12 E dan tembaga.

Dimana kekurangan nutrisi ini dapat menyebabkan rasa sakit, mati rasa dan kesemutan pada kaki.

Biasanya kekurangan vitamin ini dapat didiagnosa melalui pemeriksaan darah.

Atau dapat menghilang dengan sendirinya dengan merubah pola makan dan suplemen.

9. Kemoterapi

"Kemoterapi dapat menyebabkan Neuropati Perifer Dan nyeri terkait seperti mati rasa dan kesemutan di kaki," tutur dr. Ema Surya Pertiwi.

Lanjutnya, gejala berkurang ketika kita mengehentikan obat-obatan ataupun kemoterapi tersebut.

"Apabila mengalami kaki kram dan kesemutan tak kunjung hilang-hilang cobalah untuk berkonsultasi dengan dokter," pesan dr. Ema Surya Pertiwi.***

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah