Ini Dampak Buruk Akibat Selalu Melarang Anak, Orang Tua Wajib Tahu!

- 17 Januari 2023, 20:38 WIB
Ilustrasi/Ini Dampak Buruk Akibat Selalu Melarang Anak, Orang Tua Wajib Tahu!
Ilustrasi/Ini Dampak Buruk Akibat Selalu Melarang Anak, Orang Tua Wajib Tahu! /Freepik/master1305/

Baca Juga: Ini Rentetan 5 Zodiak yang Menjadi Paling Beruntung di Akhir Bulan Januari tahun 2023 Ini

Dilansir Portal Sulut dari channel YouTube Dunia Parenting, berikut pembahasan selengkapnya.

1. Anak takut mencoba hal yang baru

Semua hal yang baru adalah hal asing yang tentu kita memiliki keraguan untuk mencobanya, dibutuhkan keyakinan dan rasa optimis yang kuat untuk menghadapi sesuatu yang baru tersebut.

Namun bagi anak yang terbiasa dibesarkan dengan penuh larangan, mereka akan lebih tidak siap dan tidak yakin dalam mengambil risiko.

Sebagai contoh saat ingin mencoba keahlian baru seperti memanah, anak akan takut mengambil risiko terkena anak panah ataupun salah sasaran dalam memanah.

Baca Juga: Astrologi China Ramal, Impian 3 Shio Untuk Sukses Besar dan Kaya Raya Jadi Kenyataan

Bahkan, anak yang terlalu sering dilarang setiap kali akan mencoba hal yang baru, ia akan mencari-cari alasan yang relevan dengan larangan yang sering dilontarkan orang tuanya agar ia tidak jadi menghadapi hal baru tersebut.

2. Sulit mengambil keputusan

Jika terlalu sering melarang anak, dampak buruk lainnya ialah ia akan menjadi takut dan sulit dalam mengambil suatu keputusan.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah