BAHAYA! Ini Dampak Buruk Sering Mengeluarkan Air Kecing Berbusa Menurut dr. Sadam Ismail

- 12 Desember 2022, 10:48 WIB
Dampak Buruk Jika Sering Mengeluarkan Air Kecing Berbusa Menurut dr. Sadam Ismail
Dampak Buruk Jika Sering Mengeluarkan Air Kecing Berbusa Menurut dr. Sadam Ismail /Pixabay/bzndenis

Ketika selalu air kencing dan Berbusa ini bisa pertanda penyakit ginjal.

Fungsi ginjal salah satunya menyaring protein dari dalam darah.

Ketika ginjal bocor, bisa menyebabkan protein berada di dalam urine.

Baca Juga: Untuk Para Wanita, Ini Penyebab Keputihan Berwarna Coklat dan Cara Mengatasinya 

Artinya ginjal berarti sedang dalam keadaan tidak baik.

Proteinuria atau ginjal bocor bisa saja terjadi pada siapa saja.

Protein terlalu banyak pada urine ini menandakan bahwa ginjal sedang bermasalah.

Salah satu tandanya, ketika air kencinga atau urine akan berbusa.

Demikian beberapa dampak buruk jika sering mengeluarkan air kencing yang berbusa.

Harus diwaspadai ketika kencing berbusa disertai berbagai gejala seperti kelelahan, mual, kehilangan nafsu makan, gangguan tidur, urine keruh atau berwarna lebih gelap, pembengkakan pada anggota tubuh serta mengalami gangguan kesuburan pada pria.***

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah