Wajib Anda Tahu! Penyebab Munculnya Panu di Wajah Serta Simak Cara Mengatasinya

- 11 Desember 2022, 05:07 WIB
Ilustrasi panu di wajah
Ilustrasi panu di wajah /Kjerstin_Michaela/pixabay.com/

PORTAL SULUT - Wajib bagi Anda untuk mengenali penyebab munculnya penyakit yang bisa mengurangi rasa percaya diri Anda yaitu panu, dan terlebih jika penyakit tersebut muncul pada wajah Anda.

Panu adalah infeksi jamur pada kulit yang terbilang sangat umum muncul pada semua kalangan orang.

Sangat menggangu kenyamanan di setiap aktivitas terlebih jika panu muncul pada wajah kita.

Baca Juga: Buah Enak Ini Bisa Turunkan Kolesterol dan Darah Tinggi Dengan Cepat Menurut dr. Zaidul Akbar

Namun, Anda tidak perlu khawatir bila mengalaminya, sebab ada beragam cara mengatasi panu di wajah beserta cara mencegahnya agar tidak muncul kembali.

Pada sebagian besar kasus, panu atau tinea versicolor lebih sering menyerang remaja dan usia muda. 

Meski begitu, orang dewasa juga bisa saja terserang panu, terutama mereka yang tinggal di iklim subtropis.

Jamur mengganggu pigmentasi pada kulit, sehingga memicu perbedaan warna pada area kulit di sekitarnya. 

Pada area kulit yang terkena infeksi panu akan berwarna lebih gelap atau terang. 

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah