Kenali Gejala Kanker Serviks dan Cara Mencegahnya, Salah Satu Gejalanya Bisa Muncul pada Kaki!

- 13 September 2022, 13:43 WIB
Ilustrasi/Kanker serviks
Ilustrasi/Kanker serviks /ISTIMEWA

PORTAL SULUT - Kanker serviks adalah penyakit paling mematikan yang mengintai kaum hawa.

Penyakit ini adalah penyakit yang menyerang bagian serviks yaitu leher rahim yang terhubung dengan vagina.

Human Papillomavirus atau HPV yang kita kenal sebagai virus penyebab infeksi menular seksual ternyata merupakan penyebab sebagian besar kasus kanker serviks.

Baca Juga: Kolesterol Minggat, Ginjal Sehat, Jantung Kuat, Darah Bersih dari Racun, Cukup Konsumsi Makanan Lezat Ini

Gejala kanker serviks pada stadium awal tidak begitu jelas, dan gejalanya baru akan mulai terlihat lebih jelas ketika sudah menyebar sampai ke jaringan disekitarnya.

Lantas apa saja gejala kanker serviks yang perlu kita ketahui?

Simak pembahasan selengkapnya akan dibahas dalam artikel kali ini.

Sebagaimana yang telah dikutip Portal Sulut dari channel Youtube Alodokter, berikut pembahasan selengkapnya.

Baca Juga: 10 Tanda Tersembunyi pada Kulit Pertanda Fungsi Ginjal Sudah Mulai Rusak, Jangan Anggap Sepele!

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x