Buah yang Fancy Bagi Milenial, Alpukat Bisa Bikin Perempuan Jauh dari Kanker Serviks

- 8 September 2022, 08:27 WIB
Selain dianggap buah yang fancy oleh milenial, alpukat punya banyak manfaat untuk kesehatan, termasuk cegah kanker serviks.
Selain dianggap buah yang fancy oleh milenial, alpukat punya banyak manfaat untuk kesehatan, termasuk cegah kanker serviks. /Foto: RitaE/Pixabay/

 

PORTAL SULUT – Selain dianggap buah yang fancy oleh milenial, alpukat punya banyak manfaat untuk kesehatan, termasuk cegah kanker serviks.

Healthy vlogger, dr. Saddam Ismail, menyebut kandungan alpukat mampu mencegah tumbuhnya kanker serviks di rahim wanita.

Nah, bagaimana bisa alpukat bisa menangkal kanker serviks? Simak penjelasan dr. Saddam Ismail dalam artikel ini sampai tuntas, ya.

Baca Juga: Anda Mengidap Infeksi Ginjal Jika Memiliki 11 Gejala Ini, Bisa Mengancam Jiwa

Konglomerat properti asal Australia, Tim Gurner, menuding milenial tidak bisa membeli rumah karena kegemaran menyantap roti bakar alpukat.

Dalam artikel di The Guardian yang terbit 2017 silam, Tim Gurner menyarankan milenial untuk menyimpan uang mereka daripada beli roti bakar alpukat.

Yup, di sejumlah negara, harga alpukat memang tinggi. Di sisi lain milenial menggap buah ini sangat fancy. Mereka begitu menggemarinya.

Ternyata, di balik rasanya yang lezat, milenial tidak salah untuk menggemari alpukat karena buah ini punya segudang manfaat untuk kesehatan.

Dokter Saddam Ismail yang rajin membagikan tips kesehatan di akun YouTube Saddam Ismail sebut alpukat bisa cegah kanker serviks.

Halaman:

Editor: Adisumirta

Sumber: YouTube Saddam Ismail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah