Minuman Peningkat Gairah Wanita, Begini Cara Meramunya, menurut dr Inggrid Tania

- 4 September 2022, 08:59 WIB
dr Inggrid Tania
dr Inggrid Tania /Foto: Tangkapan Layar YouTube/Dokter Herbal TV/

Selanjutnya masukan bubuk pala sebanyak seperempat sendok teh, lalu di masukkan bubuk labet setengah sendok teh dan daun sirih sebanyak 3 lembar yang sudah dicuci bersih dan di iris-iris.

Dan terakhir memasukkan kunyit segar sebanyak 20 gram yang sudah dicuci juga dikupas dan diiris-iris.

Baca Juga: Masih Sakit Asam Urat! Kata dr. Willy: Kompres Sendiri Dengan Ini, Rasa Nyeri Asam Urat Hilang

Selanjutnya direbus selama 15-20 menit atau airnya berkurang kira-kira setengahnya dari ukuran 400ml.

Setelah ramuan yang direbus sudah mendidih dan airnya tinggal setengah maka, api bisa dipadukan dan didiamkan selama15 menit.

Namun sebelum ramuan diminum baiknya ditambahkan madu sebanyak 2 sendok makan dalam ramuan tersebut untuk mendapatkan khasiatnya.

Setelah diaduk secara merata maka ramuan sudah siap untuk diminum kata dr Inggrid Tania, dan
Anda bisa lakukan ini sebanyak satu sampai dua kali dalam sehari.

Terutama para kaum wanita, dan dianjurkan dikonsumsi jika ingin satu kali saja dikonsumsi saat malam hari sebelum makan malam.

Dan jika ingin konsumsi dua kali sehari itu bisa dikonsumsi pagi dan malam, namun baiknya konsumsi sebelum makan.

Baca Juga: Peka Dong, Muncul 9 Gejala Ini Tanda Sakit Jantung Menurut dr. Ema Surya Pertiwi

Halaman:

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x