Berat Badan Bisa Cepat Turun! 8 Rempah-rempah Ini Bisa Meningkatkan Pembakaran Lemak Tubuh

- 30 Agustus 2022, 18:23 WIB
Ilustrasi. Cabai rawit terbukti meningkatkan metabolisme tubuh
Ilustrasi. Cabai rawit terbukti meningkatkan metabolisme tubuh /Pixabay/@TheDigitalArtist"

 

2. Jahe

Jahe, bumbu yang biasa digunakan dalam pengobatan tradisional, dapat membantu menurunkan berat badan.

Studi menunjukkan bahwa jahe dapat meningkatkan metabolisme dan pembakaran lemak, serta mengurangi penyerapan lemak dan nafsu makan.

 Baca Juga: Hati-hati, Bila Mengalami Gejala Ini Bisa Jadi Tanda Kamu Menderita Kanker Prostat

3. Ginseng

Ginseng, yang sering digunakan dalam pengobatan tradisional Tiongkok, dapat merangsang penurunan berat badan, menunda penyerapan lemak, dan memodifikasi pembentukan lemak.

 

4. Kunyit

Kunyit adalah rempah-rempah yang dipuja karena rasanya, warnanya yang cerah dan khasiat obatnya yang manjur.

Halaman:

Editor: Ralki Sinaulan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah