Cegah Gagal Ginjal dengan Perbanyak Konsumsi 7 Sayuran Ini

- 10 Agustus 2022, 07:31 WIB
Untuk menghindari penyakit gagal ginjal sebaiknya perbanyak mengonsumsi 7 sayuran ini, termasuk bayam.
Untuk menghindari penyakit gagal ginjal sebaiknya perbanyak mengonsumsi 7 sayuran ini, termasuk bayam. /Foto: PIXABAY/valkian/

PORTAL SULUT - Gangguan kesehatan gagal ginjal merupakan salah satu jenis penyakit paling mematikan di dunia.

Ginjal merupakan organ dalam tubuh merupakan sebuah bagian vital yang memiliki fungsi sebagai penyerap partikel halus kandungan beracun.

Selain itu, ginjal juga berfungsi menyaring dan mengeluarkan racun dari tubuh.

Baca Juga: Bisa Picu Serangan Jantung, Ternyata Kolesterol Tinggi Keok Hanya dengan Tumbuhan Ini Kata dr. Zaidul Akbar

Untuk menghindari penyakit gagal ginjal sebaiknya perbanyak mengonsumsi sayuran-sayuran ini.

Dengan memperbanyak mengkonsumsi sayuran ini, dijamin kesehatan ginjal akan terjaga.

Lantas sayuran apa saja yang baik untuk kesehatan ginjal?

Silakan baca artikel berikut yang dilansir Portal.Sulut.com dari kanal YouTube Kunci Sehat pada tanggal 09 Agustus 2022

Berikut ini sayuran yang memiliki manfaat baik untuk kesehatan ginjal dan dipercaya dapat mencegah terjadinya gagal ginjal.

1. Bayam

Halaman:

Editor: Adisumirta

Sumber: YouTube Kunci Sehat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah