Tidak Disadari, 9 Tanda-tanda Ini Adalah Awal Penyakit Jantung Kata dr. Ema Surya Pertiwi

- 14 Juli 2022, 05:19 WIB
Ilustrasi penyakit jantung
Ilustrasi penyakit jantung /Photo by jcomp/Freepik

PORTAL SULUT - Menurut dr. Ema Surya Pertiwi ada 9 tanda-tanda awal kita akan mengalami penyakit jantung.

Kata dr. Ema Surya Pertiwi tanda-tanda awal sakit jantung ini bisa diketahui melalui perubahan pada kulit kita.

Jika tanda-tanda ini sudah ada pada kulit, maka menurut dr. Ema Surya Pertiwi hal itu merujuk awal dari penyakit jantung.

Baca Juga: Muka Kamu Terasa Gatal Setelah Pakai Kosmetik? Ini Sebabnya Kata dr. Saddam Ismail

Jantung merupakan organ paling penting dalam tubuh manusia yang berfungsi untuk memompa dan menyebarkan darah dengan cara mengangkut oksigen ke seluruh tubuh.

Berikut 9 tanda-tanda pada kulit jika jantung kamu ada masalah atau sedang sakit yang dilansir Portalsulut.com di kanal YouTube Emasupper pada Kamis 14 Juli 2022.

1. Edema

Edema merupakan istilah yang digunakan jika ada pembengkakan terutama pada tungkai kaki bawah.

Jantung berfungsi memompa aliran darah ke seluruh tubuh, ketika jantung tidak mampu memompa darah secara kuat maka akan terjadi penumpukan cairan di area tungkai bawah.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah