10 Gejala Stroke Ringan yang Kadang Tidak Disadari, dr. Ema Surya Pertiwi: Perlu Kita Diwaspadai

- 12 Juli 2022, 12:45 WIB
Ilustrasi - Gejala stroke ringan
Ilustrasi - Gejala stroke ringan /Pixabay/posteriori/

 

7. Sering terjatuh

Pada waktu awal akan mengalami gejala stroke orang akan susah untuk menjaga keseimbangan, tiba-tiba terjatuh dari kamar mandi, sepeda motor, ataupun saat berjalan.

Apalagi jika orang tersebut memiliki resiko hipertensi, diabetes, kolesterol atau jantung hal ini sangat perlu diwaspadai.

 

8. Terganggunya indera perabaan dan perasaan pada kulit

Contohnya ketika udara dingin, tetapi orang tersebut merasakan panas, kaki tiba-tiba gringgingen selama 24 jam, atau tangan ketika disentuh tidak terasa.

Jika tidak ada gangguan fungsi saraf, bisa jadi hal ini merupakan tanda bahwa ada penyumbatan otak bagian sensoris.

Baca Juga: Racun Lebah Bisa Hancurkan Sel Kanker Payudara Dalam Waktu Satu Jam

9. Susah mengatur saluran kencing dan BAB

Halaman:

Editor: Ralki Sinaulan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah