Sering Telat Makan? Waspadai Risiko Penyakit Yang Mengancam

- 1 Juli 2022, 15:59 WIB
Ilustrasi/Sering Telat Makan? Waspadai Risiko Penyakit Yang Mengancam
Ilustrasi/Sering Telat Makan? Waspadai Risiko Penyakit Yang Mengancam /freepik.com

PORTAL SULUT - Apakah anda adalah salah satu orang yang kerap makan tidak teratur karena jadwal yang super padat dan sibuk?

Perlu anda ketahui bahwa ada begitu banyak jenis penyakit akibat makan tidak teratur yang dapat terjadi.

Untuk itu, pastikan anda konsisten dalam waktu makan, supaya mampu menghindari berbagai kondisi kesehatan ini.

Baca Juga: Hoki Gak Habi-Habis! 4 Zodiak Memiliki Nasib Mujur Emas Setiap Tahun

Dilansir Portal Sulut, dari channel youtube halo sehat, berikut sering telat makan, waspadai risiko penyakit yang mengancam ini.

1.Stres

Bagi anda yang memiliki kebiasaan makan tidak teratur, hati-hati karena bisa saja mengalami masalah pada kesehatan mental seperti stres.

Mungkin sudah biasa melewatkan jam makan, tapi bisa jadi sebenarnya anda mengalami tanda-tanda keluhan secara fisik dan mental tanpa disadari.

Melewatkan jam makan yang seharusnya bisa menjadi tanda bahwa anda mengalami stres, apalagi kalau sampai kecemasan meningkat, perut sering kram, sering sakit kepala, dan juga diikuti dengan seringnya lupa makan.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x