12 Jenis Tanaman Hias yang Tahan Panas Matahari, Mudah Dirawat

- 22 Juni 2022, 15:25 WIB
TAHAN PANAS - Sejumlah tanaman hias tahan terhadap paparan sinar matahari secara langsung, termasuk lidah mertua.
TAHAN PANAS - Sejumlah tanaman hias tahan terhadap paparan sinar matahari secara langsung, termasuk lidah mertua. /Pexels/Dương Nhân/

 

PORTALSULUT - Tanaman hias memiliki karakteristik yang berbeda-beda. Ada yang tahan terhadap panas dari sinar matahari, ada yang tidak.

Nah, tanaman hias ini sangat cocok dipelihara bagi pecinta tanaman hias pemula karena mudah merawatnya.

Atau Anda yang tidak memiliki banyak waktu di rumah tetapi ingin memelihara tanaman hias.

Baca Juga: Tumpas Sel-sel Kanker Tanpa Kemoterapi, dr. Zaidul Akbar Anjurkan Minum Ramuan Herbal Ini

Berikut 12 jenis tanaman hias yang tahan dari sinar matahari. Dikutip Portalsulut.Pikiran-rakyat.com dari kanal Youtube Made in Jumah pada 22 Juni 2022.

1. Dieffenbachia

Dieffenbachia atau sri rezeki merupakan jenis tanaman hias ini merupakan salah satu tanaman hias yang mampu tumbuh dengan subur.

Baik diletakkan di luar ruangan dengan panas paparan sinar matahari langsung atau pun juga tidak terkena sinar matahari langsung.

Tanaman hias ini memiliki beragam jenis dengan corak permukaan daun yang sangat amat menawan.

Halaman:

Editor: Adisumirta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah