Bukan Sembarang Nama, Inilah 20 Nama Bayi Laki-Laki yang Terinspirasi dari Tokoh Islam dan Mempunyai Makna

- 2 Juni 2022, 06:21 WIB
Ilustrasi Bukan Sembarang Nama, Inilah 20 Nama Bayi Laki-Laki yang Terinspirasi dari Tokoh Islam dan Mempunyai Makna
Ilustrasi Bukan Sembarang Nama, Inilah 20 Nama Bayi Laki-Laki yang Terinspirasi dari Tokoh Islam dan Mempunyai Makna /Pixabay/christianabella/

Taqy Othman Bukhari: anak laki-laki yang bertaqwa dan juga sangat tekun serta memiliki hafalan yang sangat kuat.

Zubayr: Sahabat Rasulullah (Az-Zubayr Bin Awwam)

Zubayr Hasan Mafaza: anak laki-laki yang sangat pemberani dan baik hati serta hidup dengan kesuksesan.

Zubayr Shakeel Zain: seorang anak laki-laki yang pemberani dan juga sangat tampan serta berharga.

Fawwaz Az-Zubayr: Seorang anak laki-laki yang hidupnya sangat Berjaya dan juga pemberani.

Utsman: Sahabat Rasulullah dan Khalifah (Utsaman Bin Affan)

Shabir Utsman Ghaisan: seorang pemimpin yang sangat adil dan juga sabar serta memiliki wajah rupawan.

Baca Juga: Punya Anak Bayi? Berikut 10 Rekomendasi Nama Bayi Laki-laki dalam Islam, Disertai Maknanya

Utsman Naufal: seorang pemimpin yang sangat adil dan juga memiliki hati yang dermawan.

Hurairah: periwayat hadits (Abu Hurairah)

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah