10 Tanaman Hias Cantik Paling Dicari di Bulan Mei Beserta Harga Pasarannya

- 23 Mei 2022, 12:58 WIB
Tanaman hias Calathea
Tanaman hias Calathea /Tangkapan layar YouTube/FIFTEEN/

Dieffenbachia Tropical Tiki
Tanaman hias ini yang memiliki motif daun sangat mempesona.

varian tanaman ini memiliki daun berbentuk memanjang dan meruncing pada bagian ujungnya.

Daunnya sendiri memiliki warna dasar hijau dengan bagian tengahnya berwarna abu-abu dan dihiasi bercak-bercak berwarna putih dan permukaannya.

di pasaran varian defense Basia ini dihargai di kisaran harga Rp50.000 sampai Rp170.000.

Baca Juga: Harganya Naik Turun, 8 Jenis Tanaman Hias ini Masih Jadi Perburuan Pecinta Bunga di Tahun 2022

Keladi strawberry Star
Tanaman keladi strawberry Star merupakan salah satu tanaman keladi hias yang belakangan banyak disukai orang.

Karena kecantikan tampilannya, varian tanaman hias satu ini memiliki daun berukuran sedang dengan bentuk menyerupai hati.

Daunnya sendiri memiliki warna dasar Putih kehijauan dengan guratan-guratan daun dan tulang daun berwarna hijau tua dan dihiasi bercak-bercak berwarna merah di bagian penampang daunnya.

Di pasaran varian keladi ini dihargai di kisaran harga Rp25.000 sampai Rp200.000.

Sirih Gading Manjula
Tanaman sirih Gading manjula atau manjula photos merupakan varian tanaman sirih gading yang belakangan ini sedang banyak dicari orang.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah